Saat ini mulai menjamur situs jejaring sosial,mulai yang menjadi top rank maupun yang mulai merangkak naik. Kadang kita karena suatu keisengan memiliki semua akun dalam jejaring tersebut karena kita berusaha mengikuti perkembangan trend juga untuk saling tukar informasi dan untuk mencari teman dari seluruh penjuru dunia. Namun karena banyaknya situs membuat kita ribet harus membuka banyak situs untuk melakukan update status dan mengirim info ke berbagai akun.
Agar tidak rumit ada beberapa cara yang sudah dilakukan situs jejaring sosial untuk saling berbagi update status terutama ke facebook yang memang saat ini belum menyediakan export status ke jejaring lain. Berikut cara sederhana yang bisa dilakukan untuk satu update untuk semua situs terutama fb.
coba juga di multiply,opera community dan masih banyak situs lain yang menyediakan fasilitas seperti ini. Semoga posting ini berguna dan mempermudah anda mencari teman
Agar tidak rumit ada beberapa cara yang sudah dilakukan situs jejaring sosial untuk saling berbagi update status terutama ke facebook yang memang saat ini belum menyediakan export status ke jejaring lain. Berikut cara sederhana yang bisa dilakukan untuk satu update untuk semua situs terutama fb.
- miliki beberapa akun seperti
- Facebook"wajib karena sasaran update kita disini" kalau belum punya silahkan daftar caranya disini
- Twitter "karena twitter salah satu situs yang menyediakan koneksi update ke facebook"untuk daftar juga mudah lihat disini
- Koprol
Daftarkan caranya di sini situs buatan indonesia ini sudah mulai go publik dan menyediakan fitur koneksi antar situs jejaring sosial - Foursquare Buat akun foursquare di www.foursquare.com yang mempunyai cara unik menambah teman hanya tinggal impor dari facebook dan twitter dan tinggal menunggu teman menyetujui kenalan kita
- Langkah-langkah ringkas koneksi
- share dari facebook ke twitter
Login ke facebook dan cari aplikasi twitter dan masukkan akun twitter anda maka anda akan diminta untuk menerima aplikasi tersebut maka pilih allow begitu pula dengan twitter lakukan hal sama - Share dari foursquare ke facebook dan twitter
Mengirim status update kita di sini bisa dilakukan dengan cara yang sudah disediakan klik setting lakukan beberapa konfigurasi koneksi ke facebook dan twt dan lakukun allow pada pada tw dan fb - koprol
lakukan setting hampir sama dengan foursquare
coba juga di multiply,opera community dan masih banyak situs lain yang menyediakan fasilitas seperti ini. Semoga posting ini berguna dan mempermudah anda mencari teman
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terima kasih atas kunjungan anda,dan jangan lupa tinggalkan jejak dengan menulis komentar disini.
Saran dan kritik anda saya tunggu,terima kasih sebelumnya.
entri lama kami moderasi agar kami bisa balas